Robby Bengkel Las di Bekasi, Mengembangkan Jasa Las Kanopi Mezanin Melalui Sosial Media!

Date:

Bekasi, KabarUKM. Kata siapa bisnis konvensional tidak bisa menggunakan teknologi dan digital untuk mengembangkan bisnisnya? Ini salah satu contohnya, Robby Bengkel Las Bekasi, adalah bisnis jasa las kanopi dan mezanin di kota bekasi. Strategi pemasaran yang dilakukan tidak lagi menggunakan cara konvesional, tapi sudah mencoba untuk mengadopsi digital marketing. Apa yang sudah dicoba dalam upaya adaptasi digital ini?

Kita bisa melihat bahwa bengkel ini, sudah melek sosial media, terlihat dari sosial media yang mereka mulai yaitu @bengkellass_bekasi sudah menggunakan pemasaran sosial media, dari sanalah bisnis ini mencoba untuk mencari calon pelanggan dari internet. Target dengan pemasaran sosial media ini Robby Bengkel Las ini ingin mencoba melakukan penetrasi market di Bekasi, hingga DKI Jakarta. Bagi para pembaca yang sedang memerlukan las kanopi, pemasangan hingga jasa mezanin silahkan bisa menghubungi melalui sosial media instagram atau telpon :

☎️ 0822-1734-2832

Click to rate this post!
[Total: 1 Average: 5]
Kabar UKM
Kabar UKMhttps://www.kabarukm.id
Situs Media Pemberitaan Khusus untuk Bisnis dan UKM di Indonesia. Kami Mendukung Gerakan Kewirausahaan Mandiri UKM Agar Dikenal Melalui Internet.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Trade Expo Indonesia ke-40 Semakin Dekat, Kemendag Terus Ajak Pelaku Usaha Gabung dalam Pameran

Kabupaten Tangerang, 29 September 2025 Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor...

Merdeka Training Centre – LPK Magang Kerja Jepang di Denpasar, Bali

Jika Anda sedang mencari lembaga pelatihan kerja (LPK) resmi...

Program Magang dan Kerja di Jepang Bersama Merdeka Training Center

Kejar Mimpi Magang dan Kerja di Jepang Bersama Merdeka...

Jasa Google Ads Profesional untuk UKM – UKMGO Ads

Di era digital, Jasa Google Ads menjadi salah satu...